puskesmas2ajibarang.banyumaskab.go.id
-
Senin, 24 Pebruari 2025
Sekda Agus Nur Hadie Pimpin Upacara Hari Jadi Ke-454 Kabupaten Banyumas
BANYUMAS - Pemerintah Kabupaten Banyumas menggelar upacara dalam rangka Hari Jadi ke-454 Kabupaten Banyumas pada Sabtu (22/2/2025) di Alun-Alun Purwokerto. Upacara dipimpin oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Banyumas, Agus Nur Hadie dan Camat Kebasen, Wahyu Adhi Fibrianto bertugas sebagai komandan upacara dan sebagai peserta upacara terdiri dari TNI, Polisi, Satpol PP, Korpri, ASN, PGRI, OKP, Pelajar dan Pramuka. Turut hadir pada kesempatan ini anggota Forkompinda, Pimpinan DPRD, Perwakilan Bupati -
Kamis, 20 Pebruari 2025
Prabowo Lantik 961 Kepala Daerah, Sadewo-lintarti Resmi Jadi Bupati Dan Wakil Bupati Banyumas
JAKARTA - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melantik 961 orang tediri dari 33 Gubernur dan 33 Wakil Gubernur, 363 Bupati dan 362 Wakil Bupati, 85 Wali Kota dan 85 Wakil Wali Kota. Pada kesempatan ini Drs Sadewo Tri Lastiono, MM dan Dewi Asih Lintarti dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Banyumas periode 2025-2030 pada Kamis, (20/02/25) di Istana Negara Jakarta. Acara pelantikan dimulai pada pukul 10.00 WIB, para kepala daerah melakukan devile menuju Istana dari Lapangan Monas. Se -
Kamis, 20 Pebruari 2025
Tmmd Sengkuyung Tahap I Ta 2025 Desa Kaliputih Purwojati Dibuka
BANYUMAS - Dalam rangka mendukung pemerataan pembangunan dan ketahanan nasional di wilayah, program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I TA 2025 resmi dibuka di Lapangan Desa Kaliputih, Kecamatan Purwojati Banyumas pada Rabu (19/2/25). Acara dibuka oleh Pj Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar bersama jajaran Forkopimda Upacara pembukaan ditandai dengan penandatanganan naskah dan penyerahan program TMMD serta penyematan tanda peserta dan penerimaan sarana kerja kepada Komandan Sa -
Rabu, 19 Pebruari 2025
Launching Cek Kesehatan Gratis (ckg) Pada Hari Ulang Tahun Di Kabupaten Banyumas
BANYUMAS – Launching Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) Hari Ulang Tahun mulai dilaksanakan di Kabupaten Banyumas. Pelaksanaan CKG tersebut dilakukan oleh Penjabat Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar, didampingi Kepala Dinkes Widyana Grehastuti , Kepala Bappedalitbang Dedy Noerhasan, Camat Purwokerto Timur Kristanto, seluruh perwakilan OPD di Kabupaten Banyumas, Pejabat di lingkungan Dinkes dan Puskesmas di Puskesmas Timur I pada hari Rabu,(19/02/25). Untuk mempermudah masyarakat dalam men -
Selasa, 18 Pebruari 2025
Menjelang Pelantikan Kepala Daerah, Pj Iwanuddin Pamit Dari Banyumas
BANYUMAS - Setelah menjabat kurang lebih 5 bulan sejak 19 September 2024, pada Selasa (18/02/25) Pj Iwannuddin Iskandar dengan penuh haru berpamitan kepada seluruh jajaran OPD dan kecamatan di lingkungan Kabupaten Banyumas pada apel gabungan yang diselenggarakan di Alun-alun Purwokerto. Apel yang diwarnai dengan penuh haru ini menjadi apel terakhir yang dipimpin Pj Iwanuddin sebelum jabatannya akan berakhir pada 20 Februari mendatang dan digantikan dengan Bupati dan Wakil Bupati Banyumas Terpil -
Selasa, 18 Pebruari 2025
Dukung Swasembada Energi Dan Pangan, Wamendes Ariza Patria Launching Ekosistem Industri Biomassa
BANYUMAS - Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ariza Patria melaunching kerja sama pengembangan ekosistem industri biomassa antara PT Sinar Energi Utama (SEU) dengan Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa) Berkah Mandiri Lumbir, di Desa Lumbir, Kabupaten Banyumas, Senin (17/2/2025). Ekosistem industri biomassa ini diharapkan dapat mendukung program pemerintah Republik Indonesia, yakni swasembada energi dan swasembada pangan. Wamen Ariza Patria dalam sambutannya mengat -
Senin, 17 Pebruari 2025
Kirab Pusaka Meriahkan Hari Jadi Banyumas Ke-454
BANYUMAS – Kirab Pusaka sebagai salah satu tradisi peringatan Hari Jadi Banyumas kembali menarik antusias ribuan masyarakat Banyumas sepanjang Jalan Jendral Soedirman. Empat pusaka kebesaran Kabupaten Banyumas yang dikirab diantaranya yaitu Tombak Kyai Genjring, Keris Kyai Gajah Endro, Keris Kyai Nalapraja, dan Keris Kyai Sempana Bener dikirab Pendopo Wakil Bupati menuju Alun-Alun Purwokerto pada hari Minggu (16/02/25). Kirab pusaka ini salah satu rangkaian kegiatan dalam rangka Hari Jadi -
Kamis, 13 Pebruari 2025
Pt Semen Gresik Bantu 3000 Sak Semen Untuk Rtlh Banyumas
BANYUMAS - Pemerintah Kabupaten Banyumas terus berupaya dalam mempercepat penurunan angka kemiskinan ekstrem. Salah satunya dengan pembangunan RTLH yang dilakukan melalui Dinperkim Banyumas dengan bantuan CSR sak semen dari PT. Semen Gresik Pabrik Rembang yang diserahkan secara simbolis pada Rabu (12/2/24) kepada 5 Kecamatan di Balai Desa Watu Agung Kecamatan Tambak. Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Banyumas Junaidi menuturkan program pengentasan kemiskinan melalui perbaikan RTLH menj -
Kamis, 13 Pebruari 2025
Tasyakuran Hari Jadi Ke-454 Banyumas, Ungkapan Rasa Syukur Dan Harapan Baru
BANYUMAS - Pemerintah Kabupaten Banyumas menggelar tasyakuran dalam dalam rangka menyambut hari jadi ke-454 Kabupaten Banyumas, yang jatuh pada 22 Februari 2025. Tasyakuran ini digelar di Bale Adipati Mrapat Kecamatan Banyumas pada Rabu (12/2/2025), sebagai ungkapan syukur atas bertambahnya usia Kabupaten Banyumas. Hadir pada kesempatan ini Pj Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar, Ketua DPRD Subagyo dan pimpinan lain, Bupati Banyumas terpilih Sadewo Tri Lastiono, anggota Forkompinda, Sekda Banyum -
Rabu, 12 Pebruari 2025
Awali Rangkaian Hari Jadi Banyumas: Pj Bupati Pimpin Ziarah Ke Makam R Joko Kaiman
BANYUMAS - Penjabat (Pj) Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar bersama Ketua DPRD Subagyo dan pimpinan, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompinda), serta para pejabat eksekutif di jajaran Pemkab Banyumas, melaksanakan ziarah ke makam R Joko Kaiman Bupati Pertama Banyumas, di makam Dawuhan, Banyumas Rabu 12 Februari 2025. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin tahunan dalam rangka peringatan hari jadi Kabupaten Banyumas. Pada peringatan hari jadi yang ke 454, yang jatuh pada 22 Februari 2025, ro -
Rabu, 12 Pebruari 2025
Pj. Bupati Banyumas Iwanuddin Hadiri Hut Baznas Ke-24 Dan Peresmian Gedung Baru
BANYUMAS - Penjabat (Pj) Bupati Banyumas, Iwanuddin Iskandar, didampingi Ketua Baznas Kabupaten Banyumas Khasanatul Mufidah, Ketua Baznas Provinsi Jawa Tengah KH Ahmad Daroji, serta Ketua Baznas RI KH Noor Achmad, menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Baznas ke-24 dan Peresmian Gedung Baru Baznas yang berlokasi di eks Kantor Dinkominfo Banyumas Jl Kolonel Sugiono Purwokerto pada Selasa (11/02/2025). Acara ini turut dihadiri oleh berbagai tokoh dan tamu undangan lainnya. Dalam sambutannya -
Rabu, 12 Pebruari 2025
Pj Bupati Banyumas Resmikan Gedung Instalasi Maternal Perinatal Rsud Banyumas
BANYUMAS - Pj Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar meresmikan Gedung Instalasi Maternal Perinatal Tahap I RSUD Banyumas pada Selasa (11/2/2025). Instalasi Maternal dan Perinatal ini merupakan instalasi untuk menjalankan program akselerasi penurunan AKI (Angka Kematian Ibu) dan AKB (Angka Kematian Bayi) yang terdiri dari tata laksana emergency sampai dengan nifas dan bayi sampai usia 28 hari. Direktur RSUD Banyumas Dani Esti Novia menjelaskan gedung yang direncanakan akan terdiri dari 4 lantai ini
-
Pengumuman
-
Sabtu, 08 Pebruari 2025
KEGIATAN PERINGATAN HARI JADI KE-454 KABUPATEN BANYUMAS
-
Jumat, 17 Januari 2025
SAYEMBARA DESAIN LOGO HARI JADI KE-45P KABUPATEN BANYUMAS
-
Selasa, 20 Agustus 2024
PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS FORMASI TAHUN 2024
-
Rabu, 22 Mei 2024
PENGUMUMAN GANGGUAN LAYANAN LPSE KABUPATEN BANYUMAS
- Indeks Pengumuman »
-
Berita
-
Jumat, 25 April 2025
Ratusan Atlet Panahan Ikuti Banyumas Indoor Open Tournament
- Indeks Berita »
Berita Banyumas
Indeks Berita »
-
Jumat, 25 April 2025
Kegiatan Rutin PSN Terus Digalakan di Desa Rawaheng untuk Cegah Demam Berdarah dan Malaria
-
Jumat, 25 April 2025
HUT Ke-46, SMPN 1 Kemranjen Resmikan UKS SIGAP dan Launching 23 Buku
-
Kamis, 24 April 2025
RSUD Banyumas 1 Abad, Gelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Desa Kedunggede Banyumas
-
Kamis, 24 April 2025
Dinas Pendidikan dan KKG PAI Dorong Transformasi Pembelajaran BTQ di Sekolah Dasar