kedungwuluhlor.patikrajakec.banyumaskab.go.id

  • Jumat, 04 Juni 2021
    Bpbd Banyumas Gelar Pelatihan Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana
    BANYUMAS : Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas menggelar Pelatihan Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana, Kamis-Jumat (3-4/6/2021) di Desa Kotayasa dan Limpakuwus Kecamatan Sumbang. Kegiatan dibuka oleh Sekda Banyumas Wahyu Budi Saptono diikuti sebanyak 30 relawan. Mereka akan tergabung dalam Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana (TRC-PB) BPBD Kabupaten Banyumas. Sekda Kabupaten Banyumas Wahyu Budi Saptono dalam sambutannya mengatakan bahwa secara geografis, Indonesia
  • Kamis, 03 Juni 2021
    Bamag Kabupaten Banyumas Periode 2021-2024 Dikukuhkan
    Asisten Administrasi Umum Sekda Kabupaten Banyumas Drs Nugroho Purwoadi, MM mengukuhkan Pengurus Badan Musyawarah Antar Gereja (BAMAG) Kabupaten Banyumas periode 2021-2024, Kamis (03/06/2021) di Pendopo Sipanji Banyumas. Pelantikan 13 pengurus yang diketuai Pdt Maria Puspitasari, S.Si. M.Ikom dilakukan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. DihadiriKetua DPRD Kabupaten Banyumas, dan jajaran Forkompimda, Kepala Kemenag dan undangan lain secara terbatas. Bupati Banyumas Achmad Husein yang be
  • Kamis, 03 Juni 2021
    Kwarcab Banyumas Gelar Lomba Mewarnai Digital Dan Membuat Komik
    Ditengah pandemi saat ini Kwarcab Banyumas terus mencari terobosan untuk terus berinovasi agar anak didik terus berkarya dan tetap produktif dengan adat kebiasaan baru. Meski menemukan kendala dan sulit untuk melakukan kegiatan yang sesuai dengan situasi, dipilihlah lomba mewarnai digital dan membuat komik. Ketua Kwarcab Banyumas Achmad Supartono mengatakan setiap kegiatan yang dilaksanakan harus mengikuti aturan yang dibuat pemerintah untuk memutus rantai penyebaran COVID-19 dan melakukan kegi
  • Senin, 31 Mei 2021
    Air Pdam Keruh, Bupati Mengecek Air Di Rumah Konsumen
    Bupati Banyumas Achmad Husein bersama Dewan Pengawas dan Direktur Teknik Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) atau PDAM Tirta Satria Banyumas, Senin (31/5/2021) mendatangi konsumen di Perumahan Karen 2 Sokaraja. Sebelumnya warga mengeluhkan air yang keluar dari pipa Perumdam atau PDAM keruh. Bahkan salah satu warga tersebut mengunggah video keluhan di media sosial tentang keruhnya air minum Perumdam Tirta Satria. Bupati Banyumas yang langsung menemui warga menjanjikan dalam waktu semingg
  • Minggu, 30 Mei 2021
    Halal Bihalal Ma’arif Banyumas Kuatkan Enam Pesan Pendidikan
    Selesainya peringatan Idul Fitri 1442 H, banyak digelar Halal Bihalal oleh lembaga, instansi, atau organisasi. Tak terkecuali Pengurus Cabang Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Kabupaten Banyumas. Halal Bihalal diselenggarakan secara terbatas dan dibagi menjadi empat zona se-Kabupaten Banyumas. Sekretaris PC LP Ma’arif NU Kabupaten Banyumas, Mujiburrohman, M.Pd menyampaikan mengingat kondisi pandemi, maka Halal Bihalal dilakukan secara terbatas dan dibagi menjadi empat zona, yaitu: z
  • Minggu, 30 Mei 2021
    Silaturrahim Pgri Banyumas Ajak Guru Tingkatkan Prestasi
    Pasca perayaan Idul Fitri 1442 H, Pengurus PGRI Kabupaten Banyumas menggelar silaturrahim virtual yang dilaksanakan secara blanded, yaitu daring dan luring. Peserta silaturrahim luring dibatasi 50 orang dengan protokol kesehatan ketat dan dipusatkan di gedung PGRI Kabupaten Banyumas pada Sabtu, 29 Mei 2021. Ketua Pengurus PGRI Kabupaten Banyumas, Sarno, S.Pd., SH., M.Si dalam sambutannya menyampaikan rasa terimakasih atas partisipasi seluruh cabang dalam kegiatan tingkat kabupaten. Terutama
  • Jumat, 28 Mei 2021
    Mengenal Kopi Sorga Kecamatan Baturraden
    Ada yang sesuatu yang unik, dibawah tangga Kantor Kecamatan Baturraden Kabupaten Banyumas. Terdapat semacam coffe dimana Camat Baturraden Budi Nugroho menyebut “KOPI SORGA” atau kepanjangan konsultasi sambil ngopi nang ngisor tangga. Inovasi ini dilakukan mengingat sering ditemukan ide yangbagus saat ngopi santai. Kopi merupakan salah satu hasil komoditi perkebunan yang memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi di antara tanaman perkebunan lainnya. Untuk mengenalkan kopi dari Baturr
  • Jumat, 28 Mei 2021
    Danrem 071 Wijayakusuma Vicon Rakornis Tmmd Reguler -111
    Banyumas - Komandan Korem (Danrem) 071 Wijayakusuma, Kolonel Infanteri Dwi Lagan Safrudin, S.I.P, memimpin 9 Dandim jajarannya untuk mengikuti vicon Rakornis TMMD Reguler 111 di Aula Jenderal Sudirman Makorem 071 Wijayakusuma, Sokaraja, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah. Kamis (27/5/2021). Dalam vicon yang dipimpin Brigjen TNI Toto Nurwanto, S.I.P, M.Si, Waaster Kasad Bidang Tahwil, Komsos dan Bakti TNI, yang mewakili Aster Kasad (Mayjen TNI Nurchahyanto) itu, selain para Dandim di tanah air, par
  • Rabu, 26 Mei 2021
    Sekolah Dan Madrasah Mitra Tanoto Foundation Berbagi Praktik Baik Lewat Showcase Online
    Banyumas – Tantangan pendidikan dalam masa pandemi ternyata tidak menyurutkan langkah 29 sekolah dan madrasah mitra Program Pengembangan Inovasi untuk Kualitas Pembelajaran (PINTAR) Tanoto Foundation di Kabupaten Banyumas untuk berbagi praktik baik dan saling menguatkan antar sekolah. Kegiatan ini di rajut dalam tajuk Mini Showcase yang dilaksanakan secara online pada Selasa, 25 Mei 2021. Kegiatan dibuka secara bersama-sama oleh Kepala Dinas Pendidikan, Kepala Kantor Kementerian Agama Bany
  • Selasa, 25 Mei 2021
    Pemkab Banyumas Raih Opini Wtp Kesepuluh Kali Berturut-turut
    SEMARANG – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Jawa Tengah kembali memberikan opini wajar tanpa pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Banyumas tahun anggaran 2020. Pencapaian ini merupakan yang kesepuluh kalinya secara berturut-turut sejak 2012. Penghargaan diserahkan oleh Kepala BPK RI perwakilan Jawa Tengah Ayub Amali kepada Bupati Banyumas Achmad Husein dan Ketua DPRD Budhi Setiawan di Auditorium BPK RI Perwakilan Jawa Tengah, Selasa (25/5/
  • Senin, 24 Mei 2021
    Banser Satkoryon Wangon Upgrading Kemampuan
    WANGON : Lima puluh anggota Barisan Ansor Serbaguna (Banser) Satuan Koordinasi Rayon (Satkoryon) Wangon mengikuti kegiatan Upgrading Peningkatan Kemampuan, Sabtu-Minggu (22-23/05/2021) di Grumbul Karangtengah Desa Jambu Kecamatan Wangon Kabupaten Banyumas. Kegiatan dibuka oleh Ketua Tanfidziyah MWCNU Kecamatan Wangon H Edi Sungkowo M.Pd. Turut hadir Ketua GP Ansor Yanu Rudianto, Komandan Banser Maksum dan undangan lainnya. Komandan Banser Satkoryon Wangon, Maksum mengatakan sesuai tugas dan fun
  • Senin, 24 Mei 2021
    Kwarran Purwokerto Timur Dan Sumbang Juara Pesta Siaga Kwarcab Banyumas
    PURWOKERTO - Barung Hijau Putra dari pangkalan SDN 4 Kranji yang mewakili Kwarran Purwokerto Timur dan barung putih putri SDN 1 Kebanggan yang mewakili Kwarran Sumbang berhasil mengumpulkan nilai tertinggi dan menjadi juara pada pesta siaga yang digelar Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Banyumas secara virtual. Mereka bersama juara 2 berhak mewakili Kwarcab Banyumas pada ajang Persari di Tingkat Kwarda Jawa Tengah. Pesta siaga diikuti 54 barung utusan dari 27 Kwarran yang ada di Kwarcab Banyumas.
Halaman :