puskesmas2ajibarang.banyumaskab.go.id
-
Rabu, 03 Maret 2021
Banyumas Menuju Kabupaten Ramah Anak
BANYUMAS : Forum Anak Banyumas (Fanmas) melakukan audisensi dengan Bupati Banyumas Achmad Husein di Sasana Wilis Rumah Dinas Bupati. Sejumlah anak yang tergabung dalam Forum Anak Kabupaten Bunyumas (Fanmas) dengan didampingi oleh Kepala Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBP3A) Suyano dan Kepala Bapedalitbang Kristanta, melaporkan kegiatan yang telah dilaksanakan dan program yang akan dilaksanakan. Ketua Forum Anak Banyumas Period -
Rabu, 03 Maret 2021
Tmmd Sengkuyung I Banyumas Dilaksanakan Di Wangon
Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I Banyumas Tahun 2021 secara resmi dibuka ditandai dengan Penandatanganan Berita Acara Serah Terima Program TMMD Sengkuyung I TA 2021 Kodim 0701/ Banyumas oleh Bupati Banyumas Achmad Husein dan Dandim 0701/Banyumas, Letkol Inf Chandra, di Pendopo Si Panji Purwokerto, Selasa (02/03/2021). Setelah penandatangan Berita Acara, TMMD dibuka secara simbolis dengan pemukulan kentongan oleh Forkompimda secara bergantian. Turut hadir pada acara -
Selasa, 02 Maret 2021
It Telkom Purwokerto Miliki Korps Sukarela Pmi
PURWOKERTO : Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP) melaksanakan pelantikan kepengurusan baru Korps Sukarela (KSR) PMI Unit IT Telkom Purwokerto periode 2020 - 2021, Senin (01/03). Pelantikan dilaksanakan secara daring dan luring oleh Kabag Kemahasiswaan Riyatno, S.S, M.HUM. "Atas nama Rektor kami mengucapkan selamat untuk Ketua terpilih, semoga dapat membawa UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) KSR PMI Unit IT Telkom Purwokerto ini semakin maju dan berkembang, dapat membawa nama baik IT Telkom d -
Selasa, 02 Maret 2021
Purwadi Santoso Menjadi Dewan Pengawas Perumda Pasar Satria
PURWOKERTO – Bupati Banyumas Ir. Achmad Husein menyerahkan Surat Keputusan Tentang Pengangkatan Dewan Pengawas Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Pasar Satria kepada Drs. Purwadi Santoso, M.Hum, di Ruang Joko Kahiman Komplek Pendopo Si Panji Purwokerto, Senin (1/3). Purwadi menjadi Dewan Pengawas periode Tahun 2021-2025 menggantikan Dewan Pengawas sebelumnya yang terdiri dari Suradi HI A Karim, S.H., selaku Ketua, Sekretaris Fatkhurozak Agus, S.H., dan Satrio Nugroho, S.H. Penyerahan SK disa -
Senin, 01 Maret 2021
Damkar Banyumas Ikuti Upacara Hut Pemadam Kebakaran Tingkat Nasional
BANYUMAS : UPT Pemadam Kebakaran Kabupaten Banyumas menjadi salah satu dari 24 Unit Pemadam Kebakaran tingkat kabupaten/kota yang mengikuti secara virtual Upacara Peringatan HUT Pemadam kebakaran dan penyelamatan ke-102 tahun 2021 Tingkat Nasional yang dilaksanakan Senin (01/03/2021) bertempat di Gedung Sasana Bhakti Praja Kemendagri. Upacara tersebut juga disiarkan secara langsung melalui media Online Zoom, Google Meeting, Youtube, Instagram dan Facebook. Wakil Bupati Banyumas Sadewo Tri Lasti -
Senin, 01 Maret 2021
Meriahkan Hari Jadi Banyumas Orari Gelar Acara Spesial Call
Dalam rangka ikut memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Banyumas ke 450 Organisasi Amatir Radio (Orari) Lokal Banyumas, menggelar acara Special Call dengan Call Sign 8A450BMS. Acara berlangsung di kantor Sekretariat ORARI Lokal Banyumas, Jln H.M. Bachroen 43 Purwokerto. Selain Bupati Banyumas, Ir. Achmad Husein yang juga merupakan Pembina ORARI Lokal Banyumas dengan call sign atau nama panggilan di udara YD2JRM, turut hadir Wakil Bupati Banyumas, Drs. Sadewo Tri Lastiono yang juga anggota ORARI Lokal -
Kamis, 25 Pebruari 2021
Dra. Soimah, Sh., Mh Kepala Kejaksaan Negeri Banyumas Gantikan Amrizal Tahar, Sh.,mh
Purwokerto - Bupati Banyumas, Ir. Achmad Husein menghadiri acara lepas sambut Kepala Kejaksaan Negeri Banyumas di Pendopo Sipanji, Purwokerto. Selasa, (23/2/2021). Kepala Kejaksaan Negeri Banyumas sebelumnya, Amrizal Tahar, SH.,MH dipindah tugaskan ke Kalimantan Tengah digantikan oleh Dra. Soimah, SH., MH. Dalam acara tersebut turut hadir Dandim 071, Jajaran Forkompida, Kapolres Banyumas, Pengadilan Purwokerto, Sekretaris Daerah, Ketua dan Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Banyumas, serta -
Selasa, 23 Pebruari 2021
Karikatur Dari Bahan Plastik Bekas Dihadiahkan Kepada Bupati
Dalam rangka ikut memeriahkan dan memperingati Hari Jadi Kabupaten Banyumas, Panitia Hari Peduli Sampah Nasional dan World Clean Up Day Banyumas menggelar lomba karikatur dari bahan plastik bekas. Sesuai temanya karya yang dirimkan adalah yang berkaitan dengan Banyumas. Leader WCD Banyumas 2021 Andrianto mengatakan dari puluhan karya yang terkirim, penitia menetapkan 3 pemenang yaitu Iqbal Hidayat menjadi Terbaik I, Agista Okta Septiara terbaik II dan Indah Ramadhani terbaik III. Ketiga Karya t -
Senin, 22 Pebruari 2021
Bupati Banyumas Pimpin Upacara Hari Jadi Ke-450
Purwokerto - Bupati kabupaten Banyumas Ir. Achmad Husein memimpin upacara peringatan Hari Jadi ke 450 Kabupaten Banyumas Senin (22/2/2021) di Pendopo Sipanji Purwokerto. Mengingat masih pandemi, upacara dilaksanakan secara terbatas hanya diikuti 30 peserta yang terdiri dari 1 regu dari TNI, 1 regu Polri dan 1 regu anggota Satpol PP Banyumas. Sementara undangan juga terbatas terdiri dari Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) dan pejabat terkait. Upacara diawali dengan pembacaan sejarah -
Senin, 22 Pebruari 2021
Sadewo Terpilih Menjadi Ketua Pmi Kabupaten Banyumas
PURWOKERTO : Sadewo Tri Lastiono yang juga Wakil Bupati Banyumas terpilih menjadi Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Banyumas masa Bakti 2021-2026. Ia terpilih secara aklamasi pada Musayawarah Kabupaten (Muskab) yang digelar secara luring dan daring Sabtu-Minggu (20-21/02.2021) di Pendopo Sipanji Purwokerto dan Graha Satria Purwokerto. Terpilihnya Sadewo ditetapkan pada Sidang Pleno III Minggu (21/02.2021), dimana 27 utusan kecamatan secara aklamasi mengusung Sadewo untuk memimpin PMI -
Senin, 22 Pebruari 2021
Bulan Dana Pmi Banyumas Himpun Dana Kemanusiaan Rp 1,37 Miliar
PURWOKERTO - Kegiatan bulan dana PMI Kabupaten Banyumas tahun 2020 yang dilaksanakan dari bulan Nopember hingga Desember 2020 terkumpul Rp 1.377.126.000 dari target 1,87 milyar. Kepala Kejaksaan Negeri Purwokerto Sunarwan selaku ketua bulan dana tahun 2020 mengatakan, kegiatan bulan dana tahun 2020 merupakan kegiatan bulan dana yang cukup singkat dan banyak tantangan yang dihadapi. "Perolehan bulan dana tahun 2020 mencapai Rp 1.377.126.000 Rupiah, memang belum sesuai dengan target yang diharapk -
Senin, 22 Pebruari 2021
Banyumas Miliki Sekolah Tinggi Konghucu Indonesia Pertama Di Indonesia
Purwokerto : Kepala Kantor Kemenag Banyumas Drs H. Akhsin Aedi M.Ag didampingi Pejabat struktural Kankemenag banyumas , Ketua yayasan Teddy Hartanto, SH, Rektor Suharjono Tan menghadiri secara langsung peresmian dan launcing Sekolah Tinggi Konghucu Indonesia (STIKIN) Purwokerto bertempat di kampus STIKIN Jl. Sunan Bonang Dukuwaluh Purwokerto. (Jumat,19/2).Prosesi peresmian dan launcing dilakukan secara daring yang dihadiri oleh Sekjen Kemenag Proff. Dr H Nizar Ali dan Kepala Kanwil Agama propins
-
Pengumuman
-
Sabtu, 08 Pebruari 2025
KEGIATAN PERINGATAN HARI JADI KE-454 KABUPATEN BANYUMAS
-
Jumat, 17 Januari 2025
SAYEMBARA DESAIN LOGO HARI JADI KE-45P KABUPATEN BANYUMAS
-
Selasa, 20 Agustus 2024
PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS FORMASI TAHUN 2024
-
Rabu, 22 Mei 2024
PENGUMUMAN GANGGUAN LAYANAN LPSE KABUPATEN BANYUMAS
- Indeks Pengumuman »
-
Berita
-
Jumat, 25 April 2025
Ratusan Atlet Panahan Ikuti Banyumas Indoor Open Tournament
- Indeks Berita »
Berita Banyumas
Indeks Berita »
-
Jumat, 25 April 2025
Kegiatan Rutin PSN Terus Digalakan di Desa Rawaheng untuk Cegah Demam Berdarah dan Malaria
-
Jumat, 25 April 2025
HUT Ke-46, SMPN 1 Kemranjen Resmikan UKS SIGAP dan Launching 23 Buku
-
Kamis, 24 April 2025
RSUD Banyumas 1 Abad, Gelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Desa Kedunggede Banyumas
-
Kamis, 24 April 2025
Dinas Pendidikan dan KKG PAI Dorong Transformasi Pembelajaran BTQ di Sekolah Dasar