puskesmas2ajibarang.banyumaskab.go.id
-
Kamis, 03 Desember 2020
Asn Pemkab Banyumas Turun Desa Sosialisasikan Jabid Jiwong Jiga
PURWOKERTO – Bupati Banyumas Achmad Husein intruksikan ASN Pemkab Banyumas untuk turun ke desa untuk menggencarkan sosialisasi dan gerakan Program Jaga Komorbid, Siji Wong Siji Jaga (Jabid Jiwong Jiga) mulai Kamis (03/12/2020). Hal ini dilaksanakan untuk menekan peyebaran Covid-19 dan melindungi warga rentan, mengingat akhir-akhir ini warga terpapar covid-19 ada peningkatan yang cukup banyak. Sosialisasi dilakukan dengan melakukan gerakan ketuk pintu dari rumah ke rumah warga yang komorbid -
Rabu, 02 Desember 2020
Anugrah Isnan Safriono Raih Juara Satu Lomba Video Pencegahan Covid-19 Di Banyumas
Senyum sumringah tampak jelas di wajah Anugrah Isnan Safriono, setelah dinobatkan menjadi pemenang lomba video pencegahan Covid-19 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Banyumas. Ia tak menyangka hasil karyanya oleh juri dinilai layak menjadi juara I lomba video kategori perorangan. Anugrah merupakan satu diantara dua puluh dua peserta yang lolos seleksi dalam perlombaan ini. Meski mengaku proses pembuatan videonya sangat mepet, ia bersyukur video yang dibuatnya bisa me -
Selasa, 01 Desember 2020
Henny Soetikno Pimpin Ibi Kabupaten Banyumas
Henny Soetikno, S.Si.T, M.Kes terpilih menjadi ketua Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kabupaten Banyumas periode 2020 - 2025 pada musyawarah cabang (Muscab) IBI di Sidoluhur Ball Room Hotel Surya Yudha Purwokerto beberapa waktu lalu. Henny menggantikan Pudji Hastutik W, Amd.Keb ketua sebelumnya. Muscab yang dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati Banyumas H. Sadewo Tri Lastiono tersebut dihadiri oleh segenap pengurus cabang dan anggota IBI Kabupaten Banyumas melalui perwakilan anggotanya, wakil dari I -
Senin, 30 November 2020
Penyebaran Covid-19 Makin Masif, Pmi Banyumas Dapat Bantuan Mobil Sprayer.
BANYUMAS : PMI Kabupaten Banyumas mendapat hibah mobil pick up dari PMI Pusat. Mobil dengan merek Esemka bertipe Bima 1.2 L Pick up lengkap dengan mesin sprayer yang diperuntukan kegiatan penyemprotan disinfektan ini diberikan PMI Pusat atas rekomendasi dari PMI Provinsi Jawa Tengah. Dengan adanya pemberian armada hibah ini, diharapkan nantinya dapat dipergunakan untuk membantu Pemerintah Daerah dalam menangulangi wabah Covid-19 yang saat ini semakin tak terkendali. Ketua PMI Kabupaten Banyumas -
Senin, 30 November 2020
Mui Kabupaten Banyumas Gelar Pelatihan Pemulasaraan Jenazah
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Banyumas melalui Komisi Sumber Daya Manusia (SDM) menggelar pelatihan pemulasaraan jenazah secara syari bagi tenaga kesehatan dari rumah sakit di Kabupaten Banyumas. Kegiatan digelar Sabtu (28/11/2020) di Masjid Agung Baitussalam Purwokerto dibuka oleh Ketua MUI Kabupaten Banyumas Drs KH Taefur Arafat M.Pdi. Menurut ketua MUI, kewajiban seorang muslim kepada sesama umat islam yang telah meninggal adalah merawat jenazahnya. Cara merawat jenazah yang disyar -
Kamis, 19 November 2020
It Telkom Purwokerto Buka Beasiswa Ngapak
Kampus Intitut Teknologi Telkom Purwokerto (IT Telkom Purwokerto) sebagai salah satu kampus Teknologi yang terus tumbuh dan menjadi kebanggaan masyarakat, khususnya yang berada di wilayah Banyumas dan sekitarnya. Saat ini tengah memberikan dan membuka kesempatan bagi siswa SMA/SMK/MA asli putra daerah untuk mengikuti program Beasiswa Ngapak. Hal tersebut dilakukan, mengingat kepedulian IT Telkom Purwokerto terhadap pertumbuhan dan pentingnya pendidikan terhadap generasi milenial, terlebih saat i -
Kamis, 19 November 2020
Pemkab Demak Belajar Pelayanan Publik Di Pemerintah Banyumas
Purwokerto – Kunjungan kerja dari Pemerintah Kabupaten Demak yang dipimpin Sekda Dr. Singgih Setiyono beserta para kepala OPD dan staf bagian Pemerintahan diterima oleh Sekda Banyumas Ir Wahyu Budi Saptono, M.Si Rabu (18/11/2020) di Pendopo Sipanji Purwokerto. Kunjungan bertujuan untuk belajar pelayanan publik yang ada di Banyumas, mengingat Banyumas terbukti telah banyak meraih penghargaan dibidang inovasi pelayanan publik. Sekda Demak Dr. Singgih Setiyono mengatakan Demak berusaha menge -
Selasa, 17 November 2020
Mengenal Syifa Penggalang Banyumas Pemenang Vlog Tingkat Nasional
BANYUMAS : Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Banyumas begitu mengenal sosok Syifa Asni Aulia yang baru saja dinobatkan menjadi pemenang lomba kehumasan, kategori Vlog Penggalang. Siswa Kelas VIII, MTs NU 2 Cilongok itu begitu familiar di kalangan pengurus Kwarcab, DKC dan anggota Pramuka Banyumas karena ia sarat dengan prestasi pramuka. Putri dari pasangan Umar Mahmudin dan Alistilar Rohayati tercatat meraih penghargaan mulai pesta siaga cabang, tergabung bersama regunya juga memenangi I -
Senin, 16 November 2020
Babinsa Wajib Melek Medsos Dan Cerdas Berliterasi
Para Babinsa (Bintara Pembina Desa) Kodim 0701/Banyumas diminta untuk memanfaatkan media sosial sebagai sarana publikasi kegiatan di wilayah kerjanya. Hal itu disampaikan Analis Konten Media Sosial Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Banyumas, Anggit Pamungkas saat memberi materi pada kegiatan Peningkatan Kemampuan Apkowil (Aparat Komando Wilayah) Tersebar TA 2020 di Aula Kodim 0701/Banyumas, Senin (16/11/2020). “Ini sudah eranya platform media sosial, suka tidak suka se -
Senin, 16 November 2020
Pegawai Ojk Komisariat Purwokerto Salurkan Bantuan Sosial
PURWOKERTO : Sebagai ungkapan rasa syukur atas hari ulang tahun Otoritas Jasa Keuangan (OJK) ke - 9, Pegawai OJK Komisariat Purwokerto yang tergabung dalam Ikatan Pegawai OJK (IPOJK) menyelenggarakan aksi sosial untuk mewujudkan rasa kepedulian kepada sesama yang membutuhkan khususnya dalam aspek pembangunan rumah tidak layak huni (RTLH). Bantuan rehab rumah kepada 5 kepala keluarga di Desa Patikaraja Kecamatan Patikaraja Banyumas, diserahkan oleh Bupati Banyumas Achmad Husein kepada penerima ma -
Senin, 16 November 2020
Andalan Cabang Bidang Humas Ikuti Pelatihan Pengelolaan Website
BANYUMAS : Sebanyak sebelas andalan cabang dalam Bidang Humas Kwarcab Banyumas mengikuti pelatihan pengelolaan website, Minggu (15/11/2020) di Graha Upangga Dinas Perhubungan Kabupaten Banyumas. Narasumber pada kegiatan ini adalah Kepada Dinas Perhubungan Agus Nur Hadie, S.Sos, M.Si yang sekaligus Wakil Ketua Bidang Humas Kwarcab Banyumas. Menurut Agus, seiring perkembangan jaman, Website Kwarcab dituntut dapat meningkatkan kualitas informasi dan pelayanan kepada anggota dan anak didik, bahkan -
Jumat, 13 November 2020
9 Tahun Bhhc: Membingkai Narasi Sejarah Dalam Arsip Dan Foto
BANJOEMAS-Deretan foto-foto wajah berwarna hitam putih terpajang pada sketsel besi. Di bagian lain, puluhan arsip, kartu pos maupun surat yang tertulis dalam bahasa Tiongkok dan Belanda juga terpampang. Beragam arsip dan foto kuno itu menjadi pemandangan unik dalam pameran 9 Tahun Banjoemas History and Heritage Community (BHHC) di beranda Kedai Yammie dan Kopi 1001 Jalan Pungkuran, Desa Sudagaran, Kecamatan Banyumas, pada 11-12 November 2020. Kedai ini, merupakan salah satu bangunan diduga caga
-
Pengumuman
-
Sabtu, 08 Pebruari 2025
KEGIATAN PERINGATAN HARI JADI KE-454 KABUPATEN BANYUMAS
-
Jumat, 17 Januari 2025
SAYEMBARA DESAIN LOGO HARI JADI KE-45P KABUPATEN BANYUMAS
-
Selasa, 20 Agustus 2024
PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS FORMASI TAHUN 2024
-
Rabu, 22 Mei 2024
PENGUMUMAN GANGGUAN LAYANAN LPSE KABUPATEN BANYUMAS
- Indeks Pengumuman »
-
Berita
-
Jumat, 25 April 2025
1305 Jemaah Calon Haji Asal Banyumas Siap Diberangkatkan
- Indeks Berita »
Berita Banyumas
Indeks Berita »
-
Jumat, 25 April 2025
Kegiatan Rutin PSN Terus Digalakan di Desa Rawaheng untuk Cegah Demam Berdarah dan Malaria
-
Jumat, 25 April 2025
HUT Ke-46, SMPN 1 Kemranjen Resmikan UKS SIGAP dan Launching 23 Buku
-
Kamis, 24 April 2025
RSUD Banyumas 1 Abad, Gelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Desa Kedunggede Banyumas
-
Kamis, 24 April 2025
Dinas Pendidikan dan KKG PAI Dorong Transformasi Pembelajaran BTQ di Sekolah Dasar