puskesmas2ajibarang.banyumaskab.go.id
-
10 09 2013 13:45:5
Pembinaan Kelompok Informasi Masyarakat Dan Sosialisai Pemilu Legislatif 2014
Dalam rangka peningkatan SDM Kelompok informasi masyarakat di Kabupaten Banyumas, Dinhubkominfo telah melaksanakan fasilitasi dalam rangka pengelolaan informasi secara sehat dan benar pada hari Sabtu, 7 September 2013 pk 09.00 bertempat di Balai Desa Kebasen yang diikuti oleh para pengurus KIKM Kebasen dan para pemilih pemula. Dalam pemaparan materi yang diberikan oleh Kabid Kominfo Kabupaten Banyumas, Puji Prihatini, SH menyampaikan bahwa masyarakat harus dapat memilih dan memilah derasn -
10 09 2013 13:37:0
Sebanyak 932 Calon Haji Banyumas Pamit Ke Bupati
Pelepasan dan pamit Calon Haji Kabupaten Banyumas Tahun 2013 Sebanyak 932 Calon Haji dari Kabupaten Banyumas musim haji 2013 Selasa (10/9), pamit Ke Bupati dan beberapa pejabat tinggi di Kabupaten Banyumas, acara pamit Calhaj di gelar di Pendopo Si Panji Kabupaten Banyumas dan dikemas dalam bentuk pamit dan pelepasan calhaj, hadir selain Bupati Ir. H. Achmad Husein , Wakil Bupati, Ketua DPRD, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FORKOMPINDA) dan Para Kepala SKPD di Kabupten Banyum -
10 09 2013 13:33:4
Wenten Membran Siap Atasi Kekurangan Air Bersih Di Banyumas
Wenten Membran alat untuk mem-filter air bersih selasa (10/9) kemarin, di uji cobakan oleh Bupati Achmad Husein di Rumah dinasnya, alat yang sengaja dibeli dari ITB Bandung ini untuk untuk uji coba yang nantinya dapat di terapkan dibeberapa Desa di kabupaten Banyumas yang kesulitan air bersih di musim kemarau dengan memanfaatkan air yang ada kemudian difilter. Uji coba Wenten Membran disaksikan oleh beberapa Kepala Dinas, Lemtekda terkait, Camat dan langsung untuk mecoba hasil -
30 12 2013 08:03:4
Ir. Wahya Budi Saptono, M.si Resmi Sekda Banyumas
Teka-teki dan rumor siapa yang akan menjadi orang nomor 1 di jajaran Pegawai Negeri Sipil di Pemerintah Kabupaten Banyumas terjawab sudah, Ir. Wahyu Budi Saptono, M.SI yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas resmi dilantik menjadi Sekretaris Daerah Kabupaten Banyumas yang ditinggalkan Ir. Mayangkoro sejak 1 Desember 2013. Wahyu yang sebelumnya menjabat sebagai Pelaksana Tugas Sekda ditetapkan menjadi Sekda definitif, pengambilan sumpah dan pelantikan di -
30 12 2013 07:57:3
Pemkab Apresiasai Seniman Dan Budayawan
Pemerintah Kabupaten Banyumas mengapresiasi para pelopor Seni dan Budaya dan para pegiat seni yang konsisten melakukan aktifitas dalam bidang yang digelutinya dalam bentuk penghargaan Anugerah Gatra Budaya Banyumas Tahun 2013. Penganugerahan penghargaan dilaksanakan pada acara malam Anugerah Gatra Budaya Tahun 2013 yang digelar dipendopo Sipanji Kabupaten Banyumas Jum'at (27/12), hadir turut menyaksikan DPRD Kabupaten Banyumas, Jajaran Forkompinda Kabupaten Banyumas, Kep -
21 12 2013 11:41:3
Tenaga Non Pns Pemerintah Kabupaten Banyumas
Pembangunan e-Government Pemerintah Kabupaten Banyumas merupakan upaya untuk mengembangkan penyelenggaraan pemerintahan daerah yang berbasis elektronik dalam rangka meningkatkan kualitas layanan publik secara efektif dan efisien. Relatif kompleks dan banyaknya hal yang harus disiapkan dalam rangka membangun e-Government, maka Pemerintah Kabupaten Banyumas membutuhkan tenaga professional di bidang Teknologi Informasi dan Telekomunikasi guna mewujudkannya. informasi lebih lanjut bisa dilihat disin -
03 12 2013 07:23:2
Ikm Baik, Pdam Banyumas Peroleh Perpamsi Award 2013.
“Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap keseluruhan layanan PDAM Kabupaten Banyumas adalah baik berdasarkan survei IKM yang dilakukan oleh Reads Consultant Purwokerto yang menunjukan bahwa kualitas dan mutu pelayanan PDAM Banyumas adalah baik “ demikian disampaikan oleh direktur utama PDAM Agus Subali ,SE,Ak di conferensi Pers di kantornya senin (2/12) kemarin. Disamping IKM dengan predikat baik, PDAM Banyumas juga sebagai PDAM terbaik kedua nasional -
28 11 2013 08:11:0
Banyumas Canangkan Gerakan Penanaman 1 Milyar Pohon Tahun 2013
Bertempat di Desa Cilangkap Kecamatan Gumelar , Rabu (27/11) kemarin dilaksanakan pencanangan Penanaman satu milyar pohon dan Gerakan Perempuan Tanam Pelihara Pohon (GPTPP) Tingkat Kabupaten Banyumas Tahun 2013. Pencanangan dilaksanakan oleh Bupati Banyumas Ir. H.Achmad Husein dihadiri oleh Unsur Forkompinda Kabuapten Banyumas, Instansi Vertikal di kabupaten Banyumas, Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di Kabupaten Banyumas, jajaran Perbankan di Kabupaten Banyumas, Pimpinan Dinas/Lem -
06 11 2013 07:12:2
Pertama Dan Spektakuler Peringatan Tahun Baru 1435 H Tk. Kab. Banyumas
Peringatan Tahun Baru 1435 H Tingkat Kabupaten Banyumas dan pencanangan gerakan sadar zakat berlangsung sangat meriah dan spektakuler. Peringatan diawali dengan penampilan Group Rebana Darunnajah STAIN Purwokerto, do’a awal tahun oleh K.H. Sobri pimpinan pondok pesantren Al Falah Tinggarjaya Jatilawang, nabuh bedug bersama di alun-alun Purwokerto dilanjutkan dengan sholat maghrib berjamaah, do’a akhir tahun dan pemotongan tumpeng oleh Bupati Achmad Husein sebagai tanda telah me -
04 11 2013 08:51:5
Pemkab Gelar Pawai Ta’aruf
Sambut Tahun Baru 1435 H PURWOKERTO - Pemerintah Kabupaten Banyumas dalam rangka menyambut Tahun Baru 1435 H direncanakan akan menggelar Pawai ta’aruf dan berbagai kegiatan lainnya” demikian disampaikan oleh Asisten Ekonomi Pembangunan dan Kesra Ir. Tjutjun Sunarti Rochidie, M.Si di ruang kerjanya, Sabtu (2/11) kemarin. Pawai ta’aruf direncanakan akan dilaksanakan pada hari senin mulai pukul 17.42 s/d 18.15 yang akan melintasi rute dari alun-alun Purwokerto, -
04 11 2013 08:50:0
1.141 Honorer K.ii Ikutiujian Cpns
Sebanyak 1.141 Honorer Katagori II (K.II) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Banyumas Minggu ( 3/11) kemarin, mengikuti tes seleksi CPNS, pelaksanaan tes dibagi menjadi 3 lokasi yaitu di SMA N 1 Purwokerto, SMA N 2 Purwokerto dan SMP N 6Purwokerto dengan materi yang diujikan yaitu Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan Tes Kemampuan Bidang (TKB). Menurut Kepala BKD Kabupaten Banyumas Drs. Nugroho Purwoadi, MM, tes seleski CPNS untuk Honorer Katagori II (K2) di lingkungan P -
02 11 2013 07:50:0
Kades Karangtengah Dan Sokaraja Kidul Resmi Dilantik
Calon Kades Karangtengah Kecamatan Baturraden dan Sokaraja Kidul Kecamatan Sokaraja, Jum’at (1/110) Resmi diambil sumpah dan dilantik oleh Bupati Banyumas Ir. H. Achmad Husein, pelantikan 2 calon kades dilaksanakan di Pendopo Si Panji Kabupaten Banyumas hadir turut menyaksikan Wakil Bupati Banyumas, Ketua DPRD, anggota Forkompinda Kabupaten Banyumas, Kepala Dinas terkait, camat se Kabupaten Banyumas, muspika Baturraden dan Sokarja, panitia pilades, Ketua BPD dan tokoh masyaraka
-
Pengumuman
-
Sabtu, 08 Pebruari 2025
KEGIATAN PERINGATAN HARI JADI KE-454 KABUPATEN BANYUMAS
-
Jumat, 17 Januari 2025
SAYEMBARA DESAIN LOGO HARI JADI KE-45P KABUPATEN BANYUMAS
-
Selasa, 20 Agustus 2024
PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS FORMASI TAHUN 2024
-
Rabu, 22 Mei 2024
PENGUMUMAN GANGGUAN LAYANAN LPSE KABUPATEN BANYUMAS
- Indeks Pengumuman »
-
Berita
-
Sabtu, 26 April 2025
Bupati Sadewo Dorong Harmonisasi Rujukan Dua Arah Antara RSUD Ajibarang dan Puskesmas Jejaring
- Indeks Berita »
Berita Banyumas
Indeks Berita »
-
Jumat, 25 April 2025
Kegiatan Rutin PSN Terus Digalakan di Desa Rawaheng untuk Cegah Demam Berdarah dan Malaria
-
Jumat, 25 April 2025
HUT Ke-46, SMPN 1 Kemranjen Resmikan UKS SIGAP dan Launching 23 Buku
-
Kamis, 24 April 2025
RSUD Banyumas 1 Abad, Gelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Desa Kedunggede Banyumas
-
Kamis, 24 April 2025
Dinas Pendidikan dan KKG PAI Dorong Transformasi Pembelajaran BTQ di Sekolah Dasar