kedungwuluhlor.patikrajakec.banyumaskab.go.id

  • 19 02 2013 07:50:2
    Banyumas Segera Miliki Taman Keanekaragaman Hayati
    Tidak lama lagi, Kabupaten Banyumas akan segera memiliki Taman Keanekaragaman Hayati (Taman Kehati). Taman Kehati Banyumas merupakan sebuah kebun yang berisi berbagai jenis tanaman langka dan flora unggulan Provinsi Jawa Tengah. Demikian disampaikan Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Banyumas, Ir Didi Rudwiyanto SH Mhum belum lama ini.   Sebagian lokasi taman seluas 2,29 Ha yang berada di Desa Kemutug Lor Kecamatan Baturraden tersebut sebelumnya merupakan lahan Tempat Pembuangan Akhir
  • 18 02 2013 12:21:5
    Wacana Revisi Undang-undang Nomor 30 Tahun 2002 Tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi
    WACANA REVISI UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2002 TENTANG KOMISI PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA KORUPSI    Oleh  : Drs. JOELIONO WIDYAISWARA UTAMA KANTOR DIKLAT KABUPATEN BANYUMAS    KANTOR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN BANYUMAS 2013    Wacana Revisi  Undang  Undang Nomor 30 Tahun 2002 Tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi     Pelemahan Atau Penguatan KPK ?   Drs. Joeliono Widyaiswara pada Kantor Diklat Kabupaten Banyu
  • 18 02 2013 12:06:1
    Membangun Nilai Budaya Keterbukaan Dalam Pelayanan Publik ( Tinjauan Kasus Penyelenggaraan Pelayanan Publik Di Daerah )
    PERUBAHAN POLA PIKIR UNTUK MEMBANGUN NILAI BUDAYA KETERBUKAAN  DALAM PELAYANAN PUBLIK ( Tinjauan Kasus Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Daerah )       Oleh  : Drs. JOELIONO WIDYAISWARA UTAMA KANTOR DIKLAT KABUPATEN BANYUMAS   KANTOR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN BANYUMAS 2013 Perubahan Pola Pikir Untuk  Membangun Nilai Budaya Keterbukaan Dalam Pelayanan Publik   Drs. Joeliono   Abstrak           &n
  • 16 02 2013 07:25:3
    6.118 Anggota Linmas Siap Amankan Pilkada Banyumas
    Sebanyak 6.118 anggota Hansip/Linmas Kabupaten Banyumas diserahkan oleh Bupati Banyumas, Drs Mardjoko MM kepada Kapolres Banyumas, AKBP Dwiyono SIK MSi. Anggota Linmas tersebut akan ditugaskan membantu aparat kepolisian dalam rangka pengamanan Pemilu Bupati dan Wakil Bupati Banyumas Tahun 2013 yang akan berlangsung tanggal 17 Februari mendatang.   Anggota Hansip/Linmas yang diserahterimakan terdiri dari anggota PAM TPS sejumlah 5.308 orang, anggota PAM di tingkat desa sejumlah 662 orang, an
  • 14 02 2013 13:51:2
    40 Tim Penilai Angka Kredit Guru Ikuti Pelatihan
    Sebanyak 40 orang Tim Penilai Angka Kredit Guru Sekolak Dasar dilkingkungan Pemerintah Kabupaten mengikuti pendididikan dan pelatihan Fungsional Penilaian Angka Kridit Guru, kegiatan pelatihan dilaksankan di Kantor Pendidikan dan Pelatihan (DIKLAT) Baturraden, kamis (14/2) kemarin, dan dibuka oleh Bupati Banyumas Mardjoko serta dihadiri oleh kepala dinas terkait dan para  tim pengajar.  Kepala Diklat Kabupaten Banyumas Agus Nur Hadie S.Sos, M.Si  dalam laporannya menyampaikan, keg
  • 13 02 2013 07:28:4
    Rapat Darma Wanita Kabupaten Banyumas
    Pengurus Darma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Banyumas, Selasa (12/2) kemarin menggelar rapat bulanan, bertempat di Pendopo Sipanji Kabupaten Banyumas. Rapat dihadiri oleh ketua, sekretaris dan anggota unsur pelaksanaan DWP kabupaten, pengurus Darma Wanita dari seluruh SKPD di Kabupaten Banyumas, termasuk perwakilan dari setiap kecamatan masing-masing 2 orang.   Rapat rutin tersebut untuk menyebarluaskan informasi dan sebagai media sharing tentang kegiatan yang dilakukan oleh Darma Wanita
  • 05 02 2013 12:03:1
    Pembayaran Tunggakan Pajak Bumi Dan Bangunan (pbb) Kabupaten Banyumas
    Pembayaran tunggakan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Kabupaten Banyumas dari Tahun 2012 dan tahun-tahun sebelumnya dapat dibayarkan secara online diseluruh Bank Jateng di wilayah Jawa Tengah dan DKI Jakarta mulai tanggal 6 Februari 2013.   Nomor Rekening untuk pembayaran PBB di Bank Jateng Cabang Purwokerto 1-003-00484-4 dan dalam proses pembayaran PBB diharapkan wajib pajak mencantumkan NOP, Nama dan Tahun Pembayaran.   Sumber : DPPKAD Kabupaten Banyumas
  • 30 01 2013 07:37:3
    Mantapkan Kesiapan Pengamanan Pilkada, Pemkab Gelar Apel Satlinmas
    Untuk memantapkan kesiapsiagaan Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) dalam pengamanan Pemilu Bupati dan Wakil Bupati Banyumas Tahun 2013, Pemkab Banyumas menggelar Apel Kesiapsiagaan di halaman GOR Satria Purwokerto. Apel dilaksanakan Selasa (29/1) diikuti oleh perwakilan anggota Linmas dari desa/kelurahan se-Kabupaten Banyumas, disaksikan oleh para Kepala Dinas/Lemtekda dan Camat. Bertindak selaku Pembina Apel, Bupati Banyumas, Drs. Mardjoko, MM.   Dalam sambutannya Bupati Mardjoko m
  • 25 01 2013 07:54:2
    Warga Banyumas Dihimbau Budayakan Kewaspadaan Bencana
    Beberapa wilayah di Kabupaten Banyumas adalah daerah rawan bencana, terlebih akhir-akhir ini curah hujan masih cukup tinggi sehingga masyarakat perlu meningkatkan kewaspadaan terhadap kemungkinan terjadinya bencana terutama banjir dan tanah longsor. Upaya-upaya antisipatif yang harus dilakukan diantaranya meningkatkan semangat gotong-royong, melaksanakan kegiatan-kegiatan yang ramah lingkungan dan tidak membuang sampah secara sembarangan.   Demikian pesan yang disampaikan Bupati Banyumas, D
  • 21 01 2013 07:09:4
    7 Hasil Pembangunan Diresmikan Bupati
    Safari Pembangunan Tahap Ketiga Sabtu (19/1) Bupati Banyumas, Drs Mardjoko, MM kembali meninjau dan meresmikan hasil-hasil pembangunan di Kabupaten Banyumas untuk tahun anggaran 2012, dalam acara Safari Pembangunan dan Peresemian Kegiatan Pembangunan Kabupaten Banyumas Tahun 2012 tahap ketiga. Kali ini yang ditinjau dan diresmikan sejumlah 7 hasil pembangunan yang terletak di Kecamatan Sokaraja, Kalibagor, Banyumas, Sumpiuh dan Tambak.   Rombongan bupati yang diiringi oleh para Staf Ahli Bu
  • 19 01 2013 07:56:1
    Banyumas Terima Gelontoran Bantuan Pusat 405 Milyar Lebih
    Untuk Pembangunan Bidang Kesehatan, Pendidikan dan Sosial  Kinerja Kabupaten Banyumas kembali mendapatkan apresiasi dari pemerintah pusat. Hal ini ditandai dengan adanya perhatian dan kepercayaan yang diberikan pemerintah pusat dalam bentuk pengucuran dana ratusan milyar rupiah untuk peningkatan pembangunan di bidang kesehatan, pendidikan dan sosial di salah satu kabupaten yang berada di wilayah Provinsi Jawa Tengah ini.   Bantuan sebesar Rp 405.107.024.000 tersebut diserahkan langsung
  • 19 01 2013 07:53:0
    Desk Pilkada Jateng Cek Kesiapan Pilkada Banyumas
    Anggota Desk Pilkada Provinsi Jawa Tengah, Jum’at (18/1) kemarin melakukan kunjungan ke Kabupaten Banyumas. Rombongan diterima oleh anggota Desk Pilkada Kabupaten Banyumas dipimpin langsung oleh Ketua Desk Pilkada Banyumas, yang juga Sekretaris Daerah, Ir Mayangkoro di Gedung Graha Satria Kabupaten Banyumas.   Asisten Pemerintahan dan Administrasi (Aspemin) Sekda Kabupaten Banyumas, Drs Purwadi Santoso MHum menjelaskan, kunjungan Desk Pilkada Jateng dalam rangka melakukan pengecekan t
Halaman :