Berita SKPD
-
07 01 2015 15:24:20
Pembahasan Hasil Penilaian Objek Pajak Bumi Dan Bangunan
Berkenaan dengan hal tersebut, pada tanggal 7 Januari 2015 DPPKAD Kabupaten Banyumas dalam hal ini bidang P4 didampingi oleh petufas dari KPP Pratama Purwokerto telah melakukan rapat pembahasan hasil penilaian obyek Pajak Bumi dan Bangunan bertempat di ruang rapat II DPPKAD Kab. Banyumas. Pada kesempatan tersebut pihak KPP Pratama Purwokerto memberikan tanggapan dan masukan atas hasil yang diperoleh DPPKAD Kab. Banyumas terkait pelaksanaan penilaian obyek pajak non standart dan obyek pajak khusu -
18 12 2014 13:08:16
Pelepasan Kontingen Pesta Siaga Kwaran 17 Wangon
Wangon, 18 Desember 2014 Camat Wangon dengan seluruh pengurus Kwaran 17 Wangon melepas Peserta Pesta Siaga Cabang yang akan dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 20 Desember 2014 bertempat di Desa Tambak Kecamatan Tambak, komplek SMP Negeri 2 Tambak. Peserta Pesta Siaga Kecamatan Wangon diwakili oleh peserta putri dari SD Negeri 1 Jambu dengan jumlah 8 orang, peserta putra dari SD Negeri 1 Wangon dengan jumlah 8 orang. Susunan Pengurus Kwaran 17 Wangon adalah sebagaiberikut : Ka. Mabiran & -
05 01 2015 14:03:41
Penghargaan Kader Pkk Berprestasi
Sinergi antara Pemerintah Desa dengan PKK dalam segala bidang dapat mewujudkan kemajuan di Desa . maka sangat penting sekali peran kader bagi keberhasilan segala program. untuk itu sebagai wujud terima ksih atas dedikasi yang tinggi kepada kader pemerintah Desa Cikawung memberikan hadiah sebagai bentuk perharagaan, walaupun isinya tidak sesuai dengan apa yang mereka berikan tapi ini sebagai wujud nyata rasa terima kasih yang sangat besar bagi peran para kader PKK. Penyerahan Penghargaan di berik -
06 01 2015 11:31:52
Pencairan Dana Sosial Rtlh Tahun 2014
Pagi ini begitu cerah, matahari memberikan cahayanya. Diaula balai Desa Cikawung sudah berkumbul Para Penerima Bantuan Sosial RTLH. acara tersebut di hadiri oleh anggota DPRD kabupaten Banyumas Bapak Samsudin, SE dan kepala desa Cikawung ibu Faridah ihda Wahyuni dan kepala Desa Ciberung Bapak Sigit Pramono pencairan bantuan berasal dari 16 RTLH Desa Cikawung dan 2 RTLH dari desa Ciberung dan dilakukan Oleh Bank Jateng sebelum Pencairan para Penerima di beri Pengarahan oleh ibu kepala desa cikawu -
13 12 2014 07:34:05
Rapat Hibah Bansos Ta 2014
Bertempat di ruang rapat 1 DPPKAD Kabupaten Banyumas pada tanggal 10 Desember 2014 dilakukan Rapat Koordinasi Hibah Bansos TA 2014 yang dipimpin oleh Kepala Bidang Anggaran DPPKAD Kabupaten Banyumas, Agus Rahardjo, S.Sos. -
12 12 2014 08:18:10
Dindik Pastikan Gelar Ppdb Online Tahun Pelajaran 2015/2016
(sunarto-dindik bms) -
11 11 2014 18:34:39
Rapat Koordinasi Intensifikasi Dan Ekstensifikasi Pad
Kegiatan ini bertujuan untuk pembekalan kepada para Ketua Tim Teknis Optimalisasi Pajak PBB P2 yang akan melakukan klarifikasi ke Kecamatan-Kecamatan/Desa-Desa terkait pelunasan PBB P2 Tahun 2014. -
30 09 2014 13:55:58
Smp N 1 Baturraden Gelar Ldk
-
14 10 2014 10:37:32
Banyumas Pamerkan Produk Unggulan Pada Hai 2014 Di Wonogiri
Puncak Peringatan Hari Aksara Internasional (HAI) ke-49 Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2014 dilangsungkan di Kabupaten Wonogiri. Acara yang dilaksanakan selama 3 (tiga) hari mulai tanggal 7 - 9 Oktober 2014 lalu dipusatkan di GOR Giri Purna dan GOR Giri Mandala Wonogiri. Kali ini peringatan Hari Aksara Internasional diisi dengan kegiatan ekspo Desa Vokasi, pameran, lomba, dan pameran hasil pembelajaran lembaga Pendidikan Non Formal (PNF), gelar karya dari Perguruan Tinggi, dan apresia -
13 10 2014 07:22:47
Penyaluran Dana Bos
Se Kab. Banyumas Unduh Surat Selengkapnya -
29 09 2014 11:02:34
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid Al Fath
Kalibagor, Tjiptadi (Kepala Desa Kalibagor) meletakkan batu pertama dalam pembangunan musholla Al Fath Grumbul Watugede Desa Kalibagor, beserta Perwakilan Yayasan Ash-Shiddiq El-Khaeriyyah Jakarta Ustadz Ali Mubarok pada hari Minggu tanggal 28 September 2014 di RT 04 RW 04 Grumbul Watu Gede, Desa kalibagor. Pembangunan Musholla Al Fath merupakan bantuan hibah dari Yayasan Ash-Shiddiq El-Khaeriyyah Jakarta diatas tanah wakaf dengan ukuran Musholla 7 x 7 m2 ruangan. Adapun bentuk hibahnya berupa b -
29 09 2014 11:31:23
Perangkat Desa Kalibagor Ikuti Festifal Destika 2014 Di Majalengka
Kalibagor,(28/9/2014) Perangkat Desa Kalibagor Ikuti Festifal Destika (Desa Teknologi Informasi Dan Komunikasi) Tahun 2014 di Desa Tanjungsari Kecamatan Sukahaji Kabupaten Majalengka Provinsi Jawa Barat, pada tanggal 26-27 September 2014. Kegiatan Festifal Destika 2014 diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemkominfo), PNPM Pusat dan Pemerintah Kabupaten Majalengka. Festifal Destika 2014 ini merupakan yang ke 2, sebelumnya diadakan di Desa Melung Kecamatan Kedungbante
-
Pengumuman
-
Sabtu, 08 Pebruari 2025
KEGIATAN PERINGATAN HARI JADI KE-454 KABUPATEN BANYUMAS
-
Jumat, 17 Januari 2025
SAYEMBARA DESAIN LOGO HARI JADI KE-45P KABUPATEN BANYUMAS
-
Selasa, 20 Agustus 2024
PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS FORMASI TAHUN 2024
-
Rabu, 22 Mei 2024
PENGUMUMAN GANGGUAN LAYANAN LPSE KABUPATEN BANYUMAS
- Indeks Pengumuman »
-
Berita
-
Jumat, 25 April 2025
Ratusan Atlet Panahan Ikuti Banyumas Indoor Open Tournament
- Indeks Berita »
Berita Banyumas
Indeks Berita »
-
Jumat, 25 April 2025
Kegiatan Rutin PSN Terus Digalakan di Desa Rawaheng untuk Cegah Demam Berdarah dan Malaria
-
Jumat, 25 April 2025
HUT Ke-46, SMPN 1 Kemranjen Resmikan UKS SIGAP dan Launching 23 Buku
-
Kamis, 24 April 2025
RSUD Banyumas 1 Abad, Gelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Desa Kedunggede Banyumas
-
Kamis, 24 April 2025
Dinas Pendidikan dan KKG PAI Dorong Transformasi Pembelajaran BTQ di Sekolah Dasar